Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Cara Parse Kode HTML

Cara Parse Kode HTML

Kode HTML tidak akan muncul pada artikel blog. Maka kita tidak bisa langsung menuliskan kode HTML tersebut pada artikel blog. Agar kode HTML bisa muncul di artikel yang kita posting maka perlu langkah yaitu parse kode HTML.

Parse adalah cara yang sangat penting bagi seorang yang di dalam artikel blog nya ada banyak sekali tutorial-tutorial tentang bahasa pemrograman yaitu HTML. Seperti contohnya yaitu membuat form login, form registrasi, form upload, dan lain - lain.

Cara Parse Kode HTML sangat mudah yaitu dengan memanfaatkan website yang menyediakan fasilitas Parse Kode HTML. Ada banyak sekali website parse kode HTML, salah satunya yang akan admin bahas adalah Blogcrowds.

Cara Parse Kode HTML di Blogcrowds :
1. Copy kode HTML yang akan diparse
2. Masuk ke Blogcrowds

3. Paste kode HTML yang telah dicopy ke kotak yang telah disediakan Blogcrowds

4. Klik Parse
5. Selesai



Kode HTML hasil Parse tadi langsung bisa di Copy ke dalam artikel blog kalian.
Agar lebih cantik lagi gunakan Syntax Highlighter untuk menampilkan kode HTML.(Baca juga :  Cara Membuat Syntax Highlighter di Blog )

Demikian Cara Parse Kode HTML. Semoga bermanfaat dan terimakasih

Post a Comment for "Cara Parse Kode HTML"